SPECIAL OPENING RATE THE APURVA KEMPINSKI BALI

By KBY Travel

The Apurva Kempinski Bali merupakan salah satu Luxury Hotel di Bali, di bawah naungan Kempinski Group Hotel. Kempinski sendiri merupakan grup hotel mewah tertua di Eropa, yang berdiri pada tahun 1897. Kempinski mengelola 75 Hotel Bintang 5 yang tersebar di 33 negara. Dan menambah koleksi properti Hotel Bintang Lima, Kempinski menambah koleksinya dengan The Apurva Kempinski.

The Apurva Kempinski Bali, berlokasi di Nusa Dua Selatan, berdiri di atas tebing Nusa Dua yang megah, dengan pemandangan Samudra Hindia dan taman tropis yang menakjubkan. Begitu memasuki gerbang Kempinski Bali, sudah terasa “aura” kemewahan dari luxury hotel ini.

Kempinski Bali, mulai beroperasi per tanggal 1 Februari 2019, dan saat ini Anda sudah dapat melakukan reservasi Kempinski Bali, dengan Special Opening Rate.

Secara garis besar, tipe kamar yang saat ini tersedia terbagi menjadi dua kategori, yaitu tipe Kamar dan tipe Suite. Jika Anda pesan tipe Suite, Anda mendapatkan akses ke Executive Club Lounge, yang memiliki beberapa keuntungan, yaitu :

  • 06.30 – 11.00 Exclusive breakfast at The Executive Club Lounge
  • 14.00 – 16.00 Afternoon Tea
  • 17.00 – 19.00 Pre-dinner coctail and canapé
  • All day free flow refreshment, soft drink, juicrs, cofee and tea
  • Exclusive access to Club Hydrojet Pool
  • Complimentary WIFI in the Executive Club Lounge

Untuk semua tipe kamar maupun suite, Special Opening Rate sudah termasuk pajak dan pelayanan 21%, serta breakfast untuk 2 orang per kamar.

Berapa sih Special Opening Rate dari Kempinski Bali?

Berikut Special Opening Rate Kempinski Bali untuk tipe Room :

Dan berikut Special Opening Rate Kempinski Bali untuk tipe Suite :

  • Cliff Private Pool Junior Suite
  • Size: 100 m²
  • Garden view, with private plunge pool
  • 4.270.000
  • Cliff Private Pool Ocean Junior Suite
  • Size: 100 m²
  • Sea view, with private plunge pool
  • 4.920.000
  • Ocean Front Private Pool Junior Suite
  • Size: 100 m²
  • Ocean view, with private plunge pool
  • 6.820.000

Harga di atas berlaku mulai 1 Februari 2019 s/d 31 Mei 2019. Sebagai informasi, per saat tulisan ini dibuat (Desember 2018), untuk tanggal 21 dan 22 Februari 2019, Kempinski Bali sudah FULLY BOOKED !

Jadi, jika Anda berencana untuk berlibur ke Bali antara periode di atas, dengan pengecualian 21 dan 22 Februari 2019, segera booking sekarang dengan klik tombol di atas, untuk chat dengan kami.

Kamar dengan Special Rate sangat cepat habisnya, maka itu, bookinglah kamar jauh – jauh hari 🙂

Untuk melihat aneka Luxury Hotel yang kami sediakan vouchernya, Anda bisa cek pada instagram kami.

Anda juga dapat melihat testimoni dari sebagian klien – klien kami di halaman ini dan juga di halaman ini